You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Tata Air Jaksel Diminta Cek Saluran Air
.
photo doc - Beritajakarta.id

Sudin Tata Air Jaksel Diminta Cek Saluran Air

Kepala Dinas Tata Air, Teguh Hendarwan meminta satgas Tata Air di wilayah, khususnya Jakarta Selatan tetap mengecek saluran air.

Saya berharap di Jakarta Selatan tidak ada kasus serupa, cuma memang perlu pembersihan secara menyeluruh, kita semua wilayah yang namanya saluran itu menjadi prioritas kita, termasuk yang di Jakarta Selatan

Teguh menegaskan, pembersihan saluran dimasing-masing wilayah harus menjadi prioritas dari tugas Dinas Tata Air. Ia mengharapkan tidak ada kasus serupa seperti saluran di Jalan Medan Merdeka Selatan.

"Saya minta ke Kasudin Jakarta Selatan setiap hari Sabtu Minggu tetap turun bagaimana agar gorong-gorong dan saluran air bisa bersih, sampai ke kampung-kampung," kata Teguh, Senin (21/3).

Saluran Air Jl Ampera Raya Dibersihkan

Ia mengingatkan, Jakarta Selatan merupakan daerah yang menyumbang pendapatan asli daerah (PAD). Oleh sebab itu menjadi hal wajar ketika warganya banyak mengeruhkan genangan dan saluran air yang tersumbat.

"Kalau warga nanya kenapa rumah saya masih kebanjiran, kenapa masih banyak genangan. Tinggal bagaimana kita mewujudkan itu sebagai bentuk pembuktian bahwa Dinas Tata Air dan Sudin tata air termasuk yang ada di Kecamatan bekerja," tandas Teguh.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1092 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1063 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1043 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye949 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye942 personAldi Geri Lumban Tobing